LPPKal Kalurahan Triharjo Tahun 2024

Administrator, 08 Juli 2025 10:44:48 WIB

LPPKal (Laporan Penyelenggaraan Pemerintahan Kalurahan) merupakan laporan pertanggungjawaban yang dibuat oleh Lurah kepada Bupati melalui Panewu , mengenai pelaksanaan tugas dan fungsi pemerintahan kalurahan dalam satu tahun anggaran. LPPKal menjadi dasar evaluasi dan transparansi dalam penyelenggaraan pemerintahan di tingkat kalurahan. Adapun LPPKal berisi rincian sebagai berikut: gambaran kinerja urusan pemerintah kalurahan, realisasi anggaran, serta data dan informasi terkait kalurahan.

Artikel Terkini

  • SK Lurah Triharjo No 34 Tahun 2021

    08 Desember 2021 14:03:31 WIB Administrator
    SK Lurah Triharjo No 34 Tahun 2021. Ditetapkan di Triharjo pada tanggal 20 April 2021. Tentang : PEMBENTUKAN TIM PELAKSANA KEGIATAN (TPK) PEMBANGUNAN, REHABILITASI, PENINGKATAN BALAI KALURAHAN ATAU BALAI KEMASYARAKATAN KALURAHAN TRIHARJO KAPANEWON PANDAK KABUPATEN BANTUL TAHUN ANGGARAN 2021... ..selengkapnya

  • SK Lurah Triharjo No 32 Tahun 2021

    08 Desember 2021 13:48:58 WIB Administrator
    SK Lurah Triharjo No 32 Tahun 2021. Ditetapkan di Triharjo pada tanggal 20 April 2021. Tentang : PEMBENTUKAN TIM PELAKSANA KEGIATAN (TPK) PEMBANGUNAN, REHABILITASI, PENINGKATAN, PENGERASAN JALAN LINGKUNGAN PERMUKIMAN KALURAHAN TRIHARJO KAPANEWON PANDAK KABUPATEN BANTUL TAHUN ANGGARAN 2021... ..selengkapnya

  • SK Lurah Triharjo No 31 Tahun 2021

    08 Desember 2021 13:43:58 WIB Administrator
    SK Lurah Triharjo No 31 Tahun 2021. Ditetapkan di Triharjo pada tanggal 20 April 2021. Tentang : PENETAPAN PENGURUS KAMPUNG KELUARGA BERENCANA (KB) JALAKAN KALURAHAN TRIHARJO TAHUN ANGGARAN 2021... ..selengkapnya

  • SK Lurah Triharjo No 30 Tahun 2021

    08 Desember 2021 13:40:35 WIB Administrator
    SK Lurah Triharjo No 30 Tahun 2021. Ditetapkan di Triharjo pada tanggal 20 April 2021. Tentang : PENETAPAN TIM INTENSIFIKASI PAJAK BUMI DAN BANGUNAN PERDESAAN DAN PERKOTAAN (PBB P2) KALURAHAN TRIHARJO TAHUN ANGGARAN 2021... ..selengkapnya

  • SK Lurah Triharjo No 29 Tahun 2021

    08 Desember 2021 13:37:57 WIB Administrator
    SK Lurah Triharjo No 29 Tahun 2021. Ditetapkan di Triharjo pada tanggal 20 April 2021. Tentang : PEMBENTUKAN SATUAN GUGUS TUGAS PENANGANAN CORONA VIRUS DISEASE 19 (COVID-19) KALURAHAN TRIHARJO... ..selengkapnya